Perlu diketahui tugas masing – masing Role Hero yang ada di
Mobile Legends Bang Bang
Sampai saat ini ada 41 Hero dgn berbagai jenis role yang disediakan
setiap role tentunya memilik fungsi yang berbeda
Selain dibutuhkan kerjasama team , player juga diharuskan mengerti tugas
masing – masing role yang dimainkan
Informasi
Kali ini Dunia Gaming akan membahas apa saja tugass dari setiap Role
yang ada di Mobile Legends :
- Tank
Tank adalah hero dengan defends yang kuat
hero ini sanggup menahan damage yang banyak dari hero lainnyaPara pemain hero tank harus berani utk mati bagi team terutama utk melindungi
hero marksman yang menjadi kunci dalam permainanHero tank harus melakukan inisiasi dan memiliki inisiatif ketika terjadi team fight dan
berada di garis depan teamIntinya tugass Tank adalah melindungi teman satu team dan jangan pernah takut
mati ketika menggunakan role ini
- Marksman
Marksman adalah hero yang bmemiliki damage paling tinggi dan attack speed
yang bagusHero role marksman dapat membunuh musuh lebih cepat dari role lainnya
sehingga hero marksman menjadi kunci didalam pertandinganYang harus diperhatikan hero marksman merupakan hero yang lemah di awal game
karena HP yang dimiliki sangat kecil dan sering diincar oleh hero musuhIntinya Marksman pada saat diawal game harus cepat farming dan kejar level
sehingga bisa menjadi kunci utama dalam pertandingan - Mage
Mage adalah hero yang memiliki skill magic dengan damage yang sakitHero mage dgn tipe magic ini adalah hero yang kuat dari awal game sampai
akhir gameDengan kombinasi skill yang dimiliki mage , hero mage mampu menghabisi
musuh dalam hitungan detik sajaNamun yang sangat perlu diperhatikan juga bahwa mage memiliki HP dan armor
yang kecil sehingga mudah dibunuh oleh hero musuhInti role mage harus mengganggu pergerakan musuh diawal game
hingga mengincar dan membunuh musuh dari belakang pd saat team fight
Tugas Role Figther di Mobile Legends
Fighter adalah hero yang seimbang antara damage dan defend
Hero fighter adalah hero yang tanggung karena tidak memiliki damage yang besar
seperti role marksman atau role assassin dan defend tidak setebal role tank
Fighter memiliki kombo skill yang unik dan mampu mengganggu pergerakan hero
musuh di lane
2 tugass dari role fighter adalah farming dan mengganggu atau rusuh pergerakkan
musuh dalam team fight
Fighter harus bisa mengatur posisi untuk mengeksekusi hero musuh
ketika role tank sudah membuka war
- Assasin
Asassin adalah role spesialis untuk membunuh dan mengunci musuh
dalam pertandinganRole assassin memiliki statistik yang tinggi serta mampu membunuh hero
musuh mereka dengan cepatUntuk menggunakan role ini sudah harus berpengalaman karena assassin
memiliki HP yang rendah tetapi damage yang dihasilkan sangat tinggiTugass role assassin tentu saja sesuai namanya yaitu membunuh semua hero
musuh
- Support
Sesuai dengan namanya role support bertugass melindungi teman satu team
kalian apapun kondisi yang dihadapinrole support sama seperti role tank yang tidak boleh takut mati demi melindungi
teman satu teamRole ini memiliki skill yang berguna untuk melindungi teman satu team
BACA JUGA : Atlet anggar Oh Sang uk mengukir sejarah di Olimpiade Paris 2024